YAYASAN PEMBINAAN PENDIDIKAN KRISTEN DOKTOR JACOB BERNADUS SITANALA

SMA KRISTEN PASSO DALAM UPACARA BENDERA HUT RI KE 80

SMA KRISTEN PASSO DALAM UPACARA BENDERA HUT RI KE 80

Tanggal: 2025-08-17

SMA Kristen Passo DALAM PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN MERUPAKAN MOMEN PENTING BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA. DENGAN TEMA PERINGATAN HUT KE-80 KEMERDEKAAN RI TAHUN 2025 YAKNI : ‘BERSATU BERDAULAT, RAKYAT SEJAHTERA, INDONESIA MAJU’. TEMA INI SELARAS DENGAN ARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA YANG INGIN SELALU MENJADI NEGARA YANG BESAR TETAPI TETAP MENGEDEPANKAN BHINNEKA TUNGGAL IKA ”BERBEDA-BEDA TAPI SATU” INI ADALAH SAAT DIMANA KITA MENGENANG JASA PAHLAWAN DAN PEJUANG YANG TELAH MEMPERJUANGKAN KEMERDEKAAN INDONESIA DARI PENJAJAH. SEBAGAI BANGSA YANG BERDAULAT, KITA HARUS TERUS MENGHARGAI DAN MENGENANG JASA MEREKA SERTA MEMPERTAHANKAN NILAI-NILAI LUHUR YANG TELAH DIPERJUANGKAN. DENGAN MEMPERINGATI HUT KE-80 REPUBLIK INDONESIA, SEMOGA KITA LEBIH MENINGKATKAN RASA CINTA PADA TANAH AIR, LEBIH MENINGKATKAN SEMANGAT JUANG DAN LEBIH MEMPERSATUKAN JIWA SERTA RAGA UNTUK MEMPERKUKUH PERSATUAN BANGSA. PERJUANGAN PARA PAHLAWAN MENGAJARKAN KITA SEMANGAT YANG BAGAIKAN API TAK PADAM. NAMUN PERJUANGAN BELUM SELESAI PERJUANGAN INI MASIH TERUS BERJALAN. MARI KITA TINGKATKAN SEMANGAT KEBERSAMAAN DAN MEWUJUDKAN JIWA PEMBANGUNAN YANG TANGGUH SEHINGGA HARAPAN BANGSA INDONESIA DAPAT TERCAPAI. MARILAH KITA RAYAKAN KEMERDEKAAN INI DENGAN SEMANGAT DAN KEBERSAMAAN DENGAN TERUS BERJUANG DAN MEMBANGUN BANGSA KITA TERCINTA.
DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA YANG KE-80.

Kembali ke Berita